
Baru kali ini pose ku saat berfoto berhasil bener-bener natural. Aku tidak berperan sebagai apa-apa di sini. Hanya memerankan diriku saja.
Nasihat orang-orang tua pada ku: "dalam kebingungan, ubahlah posisi mu lebih dekat dengan tanah —jika saat kebingungan mu dalam berdiri maka jongkok lah, kemudian...